Posts Tagged ‘puasa sehat’

Ketika kita berpuasa, maka saluran pencernaan dapat beristirahat. Selama berpuasa, untuk memenuhi kebutuhan energi, reaksi-reaksi biokimia bertukar haluan demikian rupa sehingga memberi pengaruh luar biasa pada peremajaan sel. Hal ini disebabkan karena pada siang hari, saat pencernaan beristirahat, energi yang dibutuhkan diambil dari cadangan karbohidrat dan timbunan lemak. Dalam keadaan jiwa yang seimbang, reaksi-reaksi biokimiawi ini berjalan lebih lancar, terarah, dan tidak membahayakan.

Makan, salah satu tujuannya adalah menghasilkan energi. Jika kita makan berlebihan, kelebihan energi itu disimpan sebagai simpanan energi berupa glikogen dan lemak. (more…)